Nggak Perlu Berebut! Beginilah Cara Membuat Es Buah di Rumah untuk Berbuka Puasa
Nggak Perlu Berebut! Beginilah Cara Membuat Es Buah di Rumah untuk Berbuka Puasa-Ilustrasi-Berbagai Sumber
RADARMUKOMUKO.COM – Pada saat menjelang berbuka puasa seringkali banyak yang berburu menu takjil untuk buka puasa.
Tak jarang juga harus berebut dan ribet dengan keramaian pasar Ramadhan untuk mendapatkan menu takjil yang di inginkan.
Salah satu menu yang menjadi rebutan ketika menjelang berbuka adalah es buah. es buah di pilih karena memiliki rasa yang menyegarkan dan buah-buahannya yang menyehatkan.
Bagi kalian yang tidak suka dengan keramaian dan harus berebut, kalian dapat membuat es buah sendiri di rumah.
BACA JUGA:5 Jenis Makanan Sahur Dijamin Bakal Kenyang Selama Berpuasa
BACA JUGA:Swifties Wajib Tahu, Inilah 5 Rahasia Diet Sehat Ala Taylor Swift Agar Tubuh Langsing dan Sehat
Selain tidak harus berebut, membuat es buah di rumah juga dapat memastikan kebersihan serta dapat memilih buah sesuka selera.
Cara membuat es buah untuk berbuka sangat mudah dan praktis. Berikut ini resep dan cara membuat es buah yang menyegarkan.
Bahan-bahan :
• Buah melon
• Anggur
• Pir
• Buah naga
• Agar-agar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: