Tidak Perlu Skincare, Inilah Cara Membuat Kulit Wajah Terlihat Cerah dan Sehat Bak Artis Korea, Yuk Simak
Tidak Perlu Skincare, Inilah Cara Membuat Kulit Wajah Terlihat Cerah dan Sehat Bak Artis Korea, Yuk Simak--
Cara kedua adalah dengan mengonsumsi makanan-makanan menyehatkan yang memiliki kolagen untuk kulit seperti buah-buahan dan sayuran.
Buah-buahan yang bermanfaat untuk memberikan kolagen kulit adalah buah apel, delima, jeruk atau juga buah kiwi. Sementara untuk sayuran dapat dengan menggunakan sayuran hijau.
3. Menggunakan Sunscreen
Cara ketiga adalah dengan menggunakan sunscreen. Sunscreen bermanfaat untuk memberikan pelindungan pada kulit agar terhindar dari paparan sinar UV yang dapat merusak kulit.
BACA JUGA:Resep Sederhana Oseng Kol Rumahan yang Masaknya Mudah dan Rasanya Nikmat
4. Rutin Berolahraga
Terakhir yang dapat dilalukan untuk merawat kesehatan kulit agar terlihat cerah dan sehat adalah dengan berolahraga rutin.
Olahraga dapat membuat kulit menjadi sehat dan terlihat awet muda karena olahraga membantu mengencangkan kulit dan memperlancar aliran darah.
Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: