Mengenal Obesitas dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebab Terjadinya Obesitas

Mengenal Obesitas dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebab Terjadinya Obesitas

Mengenal Obesitas dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebab Terjadinya Obesitas--

RADARMUKOMUKO.COMObesitas menjadi salah satu permasalahan yang banyak di alami orang Indonesia.

Obesitas ini terjadi akibat beberapa faktor penyebab baik eksternal maupun internal.

Faktor internal penyebab obesitas seperti faktor genetik, sementara untuk faktor eksternal di sebabkan oleh lingkungan, pola asupan, dan pola hidup.

BACA JUGA:Ini Dampak Negatif Makan Mie Instan Jika Berlebihan Diantanya?

Obesitas terdapat beberapa jenis yang di kelompokan berdasarkan penyebabnya. Berikut ini jenis-jenis obesitas berdasarkan penyebabnya.

Obesitas Karena Kurang Olahraga

Pertama adalah obesitas yang di sebabkan kurangnya olahraga hal ini menyebabkan penumpukan lemak akibat kurangnya aktivitas fisik.

Untuk mencegah terjadinya obesitas ini maka di sarankan untuk melakukan aktivitas fisik seperti olahraga harian minimal 30 menit dalam sehari seperti jogging, bersepeda, dan berjalan kaki.

Obesitas Akibat Makanan Tak Sehat

Obesitas selanjutnya adalah obesitas dikarenakan akibat makanan yang tidak sehat. Oleh karena itu untuk mencegahnya konsumsi makanan yang menyehatkan seperti sayuran, dan buah-buahan.

Obesitas Vena

Jenis obesitas selanjutnya adalah obesitas vena dimana yaitu di sebabkan oleh adanya penyumbatan darah pada vena.

BACA JUGA:Berapa Banyak Jumlah Langkah yang Dilakukan Setiap Hari Agar Tubuh Tetap Sehat?

Selain itu umumnya penyakit obesitas vena ini juga di turunkan oleh faktor gen orang tua dimana jika orang tua pernah mengalami hal ini maka anaknya akan memiliki risiko lebih besar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: