Mulai Sekarang Makan Udang Harus dengan Kulitnya, Inilah Manfaat Kulit Udang Bagi Tubuh
Mulai Sekarang Makan Udang Harus dengan Kulitnya, Inilah Manfaat Kulit Udang Bagi Tubuh--
RADARMUKOMUKO.COM – Udang adalah salah satu hewan laut yang memiliki cita rasa yang lezat.
Udang umumnya di olah dan di konsumsi dengan berbagai jenis olahan. Mengonsumsi udang biasanya juga di lakukan tanpa menggunakan kulitnya yang di rasa keras.
Namun, tahukah kalian ternyata kulit udang memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Ini Dia Resep Spageti Jawa yang Enak dan Ekonomis
Hal ini di jelaskan oleh salah seorang dokter sekaligus pendakwah Dr. Zaidyul Akbar yang menjelaskan bahwa kulit udang mengandung protein yang baik bagi tubuh.
Nah, kali ini akan di jelaskan manfaat kulit udang bagi tubuh.
1. Mengatasi Masalah Pencernaan
Kulit udang memiliki kandungan nutrisi yang tinggi sekaligus kalsium hal ini membuat udang bermanfaat untuk mengatasi masalah pencernaan seperti mencegah sembelit.
2. Menjaga Kekuatan Tulang
Manfaat kedua dari kulit udang adalah dapat menjaga kesehatan tulang dan meningkatkan kekuatan tulang.
BACA JUGA:Ini Resep Bubur Sawi Putih Kacang Panjang yang Simpel dan Enak, Cocok Untuk Sarapan
Hal ini karena kulit udang memiliki kandungan kalsium yang cukup tinggi yang baik untuk tulang.
3. Meningkatkan Kesehatan Tubuh
Terakhir kulit udang juga bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan tubuh karena memiliki kandungan nutrisi yang tinggi dan banyak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: