Nggak Perlu Pakai Daging, Begini Cara Membuat Nugget Tempe yang Enak, dan Lezat, Rasanya Mirip Versi Daging
Nggak Perlu Pakai Daging, Begini Cara Membuat Nugget Tempe yang Enak, dan Lezat, Rasanya Mirip Versi Daging--
RADARMUKOMUKO.COM – Siapa yang tidak suka dengan Nugget? Makanan yang cukup banyak dijadikan sebagai favorit sejumlah orang ini memang enak.
Nugget biasanya tersedia di beberapa toko dengan aneka macam jenis serta bentuk yang sangat menarik.
Umumnya, Nugget biasanya berasal dari olahan daging yang dibuat sedemikian rupa. Beberapa daging yang biasanya di buat Nugget diantaranya adalah daging ayam, daging sapi, hingga seafood.
Selain kamu bisa membelinya di toko atau minimarket dan supermarket terdekat, kamu juga bisa membuatnya sendiri dirumah.
Selain dapat menekan pengeluaran, membuat Nugget sendiri juga dapat terjamin kesehatannya.
BACA JUGA:Cara Merebus Jagung Agar Masak Merata, Empuk dan Rasanya Manis
Selain menggunakan bahan dasar daging, kita juga dapat membuat Nugget dengan berbagai olahan bahan dasar lainnya seperti tempe.
Olahan Nugget dengan bahan dasar tempe ini cocok buat kamu yang ingin makan Nugget tapi harga daging yang mahal sehingga tidak mampu membelinya.
Atau, Nugget tempe ini bisa dijadikan sebagai alternatif buat kamu yang ingin makan Nugget tapi kamu adalah seorang vegetarian.
Berikut adalah resep membuat Nugget tempe yang enak dan lezat, serta rasanya yang mirip dengan nugget versi daging yang resepnya sudah kami rangkum dari berbagai sumber.
Bahan :
• 450 gram tempe, potong kotak
• 1 buah bawang bombai, iris tipis
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: