Ini Tips Menjaga dan Merawat Mata Agar Sehat dan Tajam Tanpa Minus

Ini Tips Menjaga dan Merawat Mata Agar Sehat dan Tajam Tanpa Minus

Ini Tips Menjaga dan Merawat Mata Agar Sehat dan Tajam Tanpa Minus--

RADARMUKOMUKO.COM – Sebagai Organ Indera, menjaga kesehatan mata sangatlah penting.

Karena, mata berfungsi sebagai alat pada tubuh yang dapat melihat dunia beserta isinya. Tentunya, tanpa mata kita akan menjadi buta dan tidak dapat melihat keindahan dunia.

Selain itu, memiliki mata yang sehat juga dapat membantu dalam melihat dengan jelas serta nyaman.

BACA JUGA:Bukan Cuma Buahnya, Biji Nangka Juga Memiliki Manfaat dan Nutrisi yang Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Ini Manfaat Konsumsi Nasi Dingin Bagi Penderita Diabetes, Waw Bedanya Ada Pada Pati Resisten Ini

Meski banyak yang sadar betapa pentingnya menjaga kesehatan mata, namun masih banyak yang belum tahu bagaimana caranya.

Berikut Sejumlah tips cara merawat dan menjaga Kesehatan mata agar tetap tajam

1.  Sering istirahatkan mata

Tips pertama yang dapat dilakukan untuk menjaga agar kesehatan mata tetap terjaga adalah dengan rutin mengistirahatkan mata.

Mengistirahatkan mata dapat membantu mencegah mata menjadi lelah dan kering.

Selain itu, apabila mata jarang diistirahatkan maka akan mengakibatkan mata menjadi kering, dapat berisiko terkena mata minus.

Terdapat beberapa cara yang dilakukan untuk Mengistirahatkan mata diantaranya adalah:

pertama, pandanglah sesuatu yang jauh selama 20 detik setiap 20 menit sekali.

Kemudian, gunakan air mata buatan untuk melembapkan mata, dan tutup mata selama 5-10 menit setiap 2 jam sekali

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: