Bukan Cuma Ikan yang Dipepes, Ayam Juga Bisa! Begini Resep Pepes Ayam Daun Kemangi yang Menggugah Selera
Bukan Cuma Ikan yang Dipepes, Ayam Juga Bisa! Begini Resep Pepes Ayam Daun Kemangi yang Menggugah Selera--
4. Masukkan ayam ke dalam tumisan bumbu, tambahkan air secukupnya aduk hingga rata.
5. Masak ayam hingga lembut dan bumbu meresap dengan api kecil sekitar 30 menit.
6. Matikan kompor, dan biarkan uap panas ayam hilang.
7. Siapkan daun pisang, masukkan ayam ke dalam daun pisang dengan pelengkap seperti daun kemangi, daun salam, serai, daun bawang dan tomat. Bungkus dan sematkan dengan lidi. Lakukan sampai potongan ayam habis.
8. Panaskan kukusan, kukus ayam menggunakan api kecil selama 1 jam. Angkat dan sisihkan.
9. Hidupkan kompor, panaskan teflon untuk memanggang pepes sebentar saja supaya aromanya lebih terasa.
10. Pepes ayam daun kemangi siap disajikan.
Bagaimana, mudah bukan? selamat mencoba.*
Artikel ini sebelumnya sudah terbit di betv.disway.id dengan judul “Resep Pepes Ayam Daun Kemangi Khas Sunda Dimasak Tanpa Presto, Dijamin Lembut dan Empuk!”
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: