Kalau Perut Kosong Jangan Coba-coba Minum Ini Bisa Menyebabkan Pusing Hingga Lemas

Kalau Perut Kosong Jangan Coba-coba Minum Ini Bisa Menyebabkan Pusing Hingga Lemas

Kalau Perut Kosong Jangan Coba-coba Minum Ini Bisa Menyebabkan Pusing Hingga Lemas--

RADARMUKOMUKO.COM -  Sehat merupakan suatu kenikmatan hakiki yang diinginkan setiap orang.

Bahkan sehat itu akan terasa sangat berharga kalau sudah merasa sakit.

Namun, sebelum sakit tersebut menimpa alangkah baiknya untuk selalu menjaga pola makan sehat dan hidup teratur.

BACA JUGA:Ini Dia Minuman-minuman yang Ampuh Menurunkan Berat Badan dan Menghilangkan Perut Buncit

Apalagi belakangan ini, tengah viral di media sosial terkait dengan Imbauan untuk tidak mengonsumsi es teh setelah makan bakso.

Imbauan tersebut pun di unggah oleh salah seorang Netizen yang mengaitkannya dengan kandungan tanin yang berbahaya dan bisa menghambat proses penyerapan protein.

Tanin sendiri merupakan salah satu jenis senyawa kimia yang termasuk dalam kelompok yang lebih besar, yaitu Polifenol.

BACA JUGA:Sering Merasa Stress dan Depresi? Coba Lakukan Beberapa Olahraga Berikut Untuk Memperbaiki Kesehatan Mental

Tanin sendiri secara alami ditemukan di berbagai jenis tanaman yang dapat dimakan dan tidak dapat dimakan.

Termasuk berada di kulit pohon, daun, rempah- rempah, kacang -kacangan, biji-bijian, buah buahan.

Tanin sendiri memberi warna dan rasa pada makanan nabati yang menghasilkan rasa astringan dan pahit yang menjadi ciri khas makanan dan minuman ini.

Namun, selain es teh ternyata beberapa jenis minuman yang memiliki kandungan tanin yang sering dikonsumsi diantaranya

1. Teh

2. Wine

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: