Ternyata Hanya dengan Merendam Handuk dalam Cairan Ini Bisa Bikin Handuk Menjadi Lembut dan Bersih

Ternyata Hanya dengan Merendam Handuk dalam Cairan Ini Bisa Bikin Handuk Menjadi Lembut dan Bersih

Handuk Terkena Jamur? Ikuti Tips dan Trik Berikut Ini, Dijamin Handuk Kotor dan Jamuran Bisa Kembali Bersih--

RADARMUKOMUKO.COMHanduk merupakan salah satu perlengkapan mandi yang sangat penting.

Handuk berguna untuk mengeringkan tubuh setelah mandi maupun mencuci tangan.

Penggunaan handuk yang hampir setiap saat maka membutuhkan untuk di jaga dan di rawat kebersihannya.

BACA JUGA:Aset dan Pengelolaan Ponpes Al Zaytun Akan Diambil Alih Kanmenag, Ridwan Kamil Ucapkan Ini

Selain kebersihannya, kelembaban handuk juga perlu di jaga agar tidak menjadi tempat bersarangnya jamur.

Terkadang handuk yang tidak di jaga kebersihannya membuat handuk menjadi kotor serta keras.

Hal tersebut akan membuat penggunaan handuk menjadi tidak nyaman dan sakit jika di gunakan.

Al hasil banyak orang yang memilih untuk membeli handuk baru yang lebih lembut dan memberikan kenyamanan.

BACA JUGA:Bupati Serahkan Bantuan Sarana Usaha bagi Pelaku UMKM di Mukomuko

Padahal, ada cara yang dapat membuat handuk menjadi bersih dan lembut dengan sangat mudah dan praktis.

Cukup dengan merendam handuk ke dalam cairan ini, maka handuk akan kembali bersih dan lembut.

Berikut ini cara mengembalikan handuk agar menjadi bersih dan lembut :

Menggunakan Baking Soda

Cara pertama dengan menggunakan soda kue atau baking soda. Caranya cukup mencampurkan baking soda dengan air hangat hingga merata. Kemudian rendam handum selama semalam. Setelah itu, di pagi hari bilas dan cuci seperti biasanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: