Cukup Tambahkan Bahan Ini, Gulai Opor Ayam Gak Mudah Basi dan Amis

Cukup Tambahkan Bahan Ini, Gulai Opor Ayam Gak Mudah Basi dan Amis

Cukup Tambahkan Bahan Ini, Gulai Opor Ayam Gak Mudah Basi dan Amis-Ilustrasi-berbagai sumber

BACA JUGA:Dugaan Transaksi Tanah RSUD Mukomuko, Kuasa Hukum Meyakini Penuhi Unsur Tindak Pidana

Tapi, yang perlu diperhatikan adalah cara masaknya. Bumbu ini harus ditumis sampai benar-benar matang, karena kalau masih mentah, berisiko bikin opor cepat basi nantinya, lho.

Setelah bumbu siap, rebus kembali ayamnya dengan air yang baru. Masukkan juga bumbu yang sudah ditumis sebelumnya.

Kalau air sudah terlihat mendidih, saatnya memasukkan bahan santan. 

Pemilik akun YouTube QUEEN CERY CHANNEL mengatakan, santan yang digunakan harus benar-benar segar santan munrni, jika perlu dari kelapa langsung.

Kalau tak ada santan murni, kamu juga bisa gunakan santan instan karena sudah terjamin kesegarannya. 

Di samping itu, tak hanya pakai santan yang segar, disini kunci opor yang tak cepat basi,  adalah menambahkan susu UHT brand  ke dalamnya. 

BACA JUGA:Inilah Rukun Itikaf Di Masjid Lengkap dengan Tata Caranya

Pastikan susu yang digunakan full cream atau plain, ya. Susu UHT ini gunanya supaya opor tidak cepat basi.

Jika opor ayam sudah matang, artinya siap diangkat dan dihidangkan bersama nasi ataupun lontong, ketupat.

Mohon dicatat, agar gulai opor tidak cepat  basi dan tidak terasa amis, silahkan praktekan resep masak opor ayam untuk lebaran tahun ini, selamat mencoba. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: