Indonesia Dinobatkan Sebagai Negara dengan Pengguna QR Tertinggi Di Asia Tenggara

Indonesia Dinobatkan Sebagai Negara dengan Pengguna QR Tertinggi Di Asia Tenggara

Indonesia Dinobatkan Sebagai Negara dengan Pengguna QR Tertinggi Di Asia Tenggara-Ilustrasi-pexels

RADARMUKOMUKO.COM - Siring dengan perkembangan teknologi, muncullah beberapa metode yang dilakukan untuk melakukan transaksi.

Salah satunya adalah dengan metode QR. QR sendiri merupakan sebuah kode matic atau kode dengan dimensi Barkot yang dibuat oleh perusahaan Jepang bernama Denso-Wave pada tahun 1009 sembilan belum empat.

BACA JUGA:Pemkab Mukomuko dan BPOM Bengkulu Periksa Takjil di Lapak Pedagang

Kode QR ini dimanfaatkan dalam beberapa bidang seperti bidang advertising, marketing, jejaring sosial hingga bisa digunakan untuk mengkodekan alamat website maupun nomor telepon.

Untuk transaksi e-wallet sendiri Indonesia berada di posisi pertama dalam menggunakan Methode QR se-Asia Tenggara untuk kebutuhan transaksi.

Melansir dari laman Bigalphaid, nilai transaksi QR Indonesia meningkat setiap tahunnya. Di tahun 2022 lalu, tercatat terdapat 993 juta transaksi dengan nilai transaksinya sebesar Rp. 98,5 trililun.

BACA JUGA:Gaji 992 Pegawai Honor Dipastikan Cair Sebelum Lebaran, Ini Besarannya

Jumlah transaksi yang besar ini diakibatkan karena saat ini pedagang pedagang kecil telah menggunakan metode pembayaran QR.

Para pedagang kecil ini mengatakan bahwa transaksi dengan QR ini memberikan kenyamanan yang dirasakan oleh pedagang karena bisa lebih fokus menyiapkan pesanan tanpa harus menerima uang tunai  

Hal ini jug dapat membuka jalan bagi Indonesia untuk menangkap milyaran dolar dari kegiatan sektor ekonomi Informal.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: