Badai Reda, Puluhan Nelayan Mukomuko Ketiban Rezeki Ikan Mungkus, Hasil Tangkapan Melimpah

Badai Reda, Puluhan Nelayan Mukomuko Ketiban Rezeki Ikan Mungkus, Hasil Tangkapan Melimpah-Ibnu Rusdi- radarmukomuko.com
BACA JUGA:Program PTSL di Mukomuko Terganjal Peta Indikatif PPIB
Disisi lain, kemunculan ikan musiman ini momen berbagi bagi para nelayan. Dikatakan Robet Barra, tidak semua hasil tangkapan dijual, tetapi juga disedekahkan kepada warga yang datang ke lokasi pendaratan ikan.
‘’Ini juga momen berbagi bagi para nelayan. Sejak dari dulu, sudah menjadi kebiasaan, ketika musim mungkus tempat pendaratan ikan ramai pengunjung,’’ demikian Robet. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: