Jumat Curhat Polsek MMS Masuk Sekolah
Jumat Curhat: Polsek MMS masuk sekolah dengar langsung keluhan dan saran dari dewan guru dan siswa-siswi SMAN 02 Ipuh-Istimewa- radarmukomuko.com
BACA JUGA:Pemprov dan Pemkab Mukomuko Temui Kemendagri, Bicarakan UPT Lubuk Talang
"Saya harap semua pelajar SMAN 02 ini tidak melakukan tindakan penganiayaan maupun pengeroyokan," sampainya.
Selain itu, salah satu dewan guru, Yanti mengatakan, tentang banyak siswa yang berkeliaran pada saat jam belajar di warnet apa yang harus di lakukan pihak sekolah.
Dan mereka minta Polsek MMS Ipuh ikut bisa berpartisipasi dalam persoalan ini.
"Pihak Polsek khususnya anggota yang piket kedepan akan melaksanakan patroli di warnet pada saat jam belajar. Selain itu kita juga mengimbau semua pemilik warnet agar tidak buka pada jam belajar. Dan mengimbau seluruh siswa-siswi agar tidak bolos saat jam belajar. Kedepan kita akan Patroli terkait dengan Warnet ini," tutupnya.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: