RMONLINE.ID – Kentang merupakan salah satu sayuran yang memiliki berbagai kandungan nutrisi.
Kentang dapat dimanfaatkan untuk menggantikan nasi sebagai sumber karbohidrat.
Kentang dapat di olah dengan berbagai olahan bisa dengan di rebus, di goreng ataupun di tumis.
BACA JUGA:Inilah yang Bakal Kamu Dapatkan Jika Kamu Menurunkan Standar dalam Mencari Pasangan, Awas Nyesel
BACA JUGA:5 Cara Jitu Usir Tikus, No 2 Lebih Modern dan Ampuh Tikus Kabur Tidak Berani Kembali Lagi
Salah satu cara mengolah kentang yang paling praktis adalah kentang rebus. Kentang rebus dapat menjadi makanan sarapan pagi.
Kentang rebus memiliki banyak manfaat bagi kesehatan jika dijadikan menu sarapan.
Berikut ini berbagai manfaat dari mengonsumsi kentang rebus bagi kesehatan di pagi hari.
Menjaga dan Mengendalikan Kolesterol
Manfaat pertama bagi kalian yang mengkonsumsi kentang rebus di pagi hari adalah dapat menjaga dan mengendalikan kolesterol tubuh.
Hal ini dikarenakan kentang rebus memiliki kandungan rendah lemak dan juga kolesterol.
Mengkonsumsi kentang rebus di pagi hari menjadi langkah awal untuk memulai hidup sehat dan menjaga kesehatan tubuh.
Menjadi Berenergi
Manfaat kedua dari kentang rebus di pagi hari adalah dapat membantu menjadi tubuh lebih berenergi.
BACA JUGA:Tidak Selamanya Mengganggu! Inilah Cara Mengolah dan Memanfaatkan Gulma Edible untuk Menjadi Makanan