Cara Agar ASI Lancar Selama Puasa Bulan Ramadhan Bagi Ibu Menyusui

Sabtu 09-03-2024,18:30 WIB
Reporter : Ahmad Famuji
Editor : Fitriani

Bagi ibu menyusui sahur juga penting untuk tetap menjaga kelancaran ASI agar kebutuhan sang buah hati terpenuhi.

Menyegerakan Berbuka

Cara terakhir yang dapat dilakukan adalah dengan cara menyegerakan berbuka ketika sudah memasuki waktu magrib.

BACA JUGA:Munculnya Harimau Sumatera di Perkebunan Sawit, Bisa Saja Karena Melatih Anaknya, Warga Diminta Berhati-Hati

BACA JUGA:Kabar Duka dari Sumbar, Korban Galodo di Pesisir Selatan Sebagian Ditemukan Meninggal Dunia

Menyegerakan berbuka juga termasuk sunnah puasa sehingga sangat di anjurkan. Pada saat berbuka konsumsi terlebih dahulu air putih untuk menyegarkan tenggorokan.

Kemudian konsumsi buah-buahan yang bergizi, salah satu buah yang di sunnahkan dan di anjurkan adalah kurma.

Setelah itu baru kalian mengkonsumsi takjil. Hindari mengkonsumsi makanan yang berbahya seperti makanan ataupun minuman bersoda ataupun kafein.

Itulah cara agar ASI lancar selama bulan suci Ramadhan. Semoga bermanfaat.*

Kategori :