Manfaatkan Data Internet Untuk Hasilkan Uang dari Google, Begini Cara dan Ketentuannya

Selasa 10-10-2023,11:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM
Editor : Amris

IN-APP ADVERTISING – Skema ini membebaskan pengguna untuk memakai aplikasi. Namun untuk mendapatkan bonus atau fitur tambahan, pengguna harus rela untuk menonton iklan atau berbagi layar dengan banner iklan.

SUBSCRIPTION – Pengguna perlu membayar sejumlah biaya untuk dapat menggunakan aplikasi dalam kurun waktu tertentu.

Menampilkan Bisnis di Google Maps

Google Maps membuka kesempatan bagi pengguna Google, siapa saja, untuk berkontribusi mengembangkan platform geo-location miliknya. Kontribusi ini diwujudkan dalam bentuk mengisi konten untuk peta itu sendiri.

Dengan Google Maps, Anda bisa mereview lokasi, menilai lokasi, menambahkan foto lokasi, menjawab pertanyaan tentang sebuah lokasi, dan mengubah informasi yang salah soal lokasi. 

Dari setiap kontribusi di atas, Anda akan mendapatkan poin yang berbeda. Contohnya saja, Anda bisa mendapatkan poin yang lebih tinggi untuk foto dibandingkan dengan mengecek fakta tentang suatu lokasi.

Nantinya, Anda bisa mendapatkan berbagai insentif berdasarkan poin yang dikumpulkan. Beberapa insentif yang sering diberikan ialah voucher hotel, diskon untuk tiket bus, bonus kapasitas Google Drive hingga 1TB, dan mendapat kesempatan untuk menjajal fitur terbaru dari Google. 

Demikin infonya, semoga bermanfaat dan bisa menghasilan uang, silahkan mencoba.*

Konten ini sudah tayang di Bengkuluekspress berjudul, Ini 7 Cara Mendapatkan Uang di Google Terbaru 2023, Hasilkan Uang dari Rumah

Kategori :