Manfaat selanjutnya dari akar pepaya bagi kesehatan adalah dapat mengobati penyakit reumatik. Umumnya akar pepaya di jadikan ramuan obat tradisional.
BACA JUGA:3 Manfaat Dari Daun Pisang Bagi Kesehatan, Kamu Wajib Tahu!
BACA JUGA:Belum Banyak yang Tahu, Ini 5 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh
5. Mengatasi Infeksi Kantung Kemih
Manfaat lain dari akar pepaya adalah bermanfaat untuk mengatasi masalah infeksi kantung kemih. Biasanya saat kencing akan terasa sakit dapat di obati dengan ramuan akar pepaya.
6. Mengobati Malaria
Manfaat lain dari akar pepaya adalah dapat mengobati sakit malaria. Malaria merupakan penyakit akibat gigitan nyamuk pembawa bakteri.
7. Menurunkan Kadar Kolesterol
Terakhir akar pepaya dapat bermanfaat untuk menurunkan kadar kolesterol jahat pada tubuh.
Demikianlah manfaat dari akar pepaya bagi kesehatan yang jarang di ketahui. Semoga bermanfaat.*
Artikel ini telah tayang di briliofood.net dengan judul “7 Manfaat Mengkonsumsi Akar pepaya Bisa Atasi Rematik”