Polusi Udara Terus Meningkat, Berikut Cara Melindungi Kesehatan Dari Bahaya Polusi

Minggu 27-08-2023,16:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Fitriani

2. Gunakan transportasi umum

Menggunakan transportasi umum dapat menjadi pilihan masyarakat untuk membantu mengurangi kadar polusi udara.

Selain membantu dalam mengurangi polusi udara, dengan menggunakan transportasi umum para masyarakat juga dapat mendukung gaya hidup aktif dan sehat yang bermanfaat bagi kesehatan fisik.

3. Menanam tanaman

Dengan menanam tanaman, kamu dapat membantu dalam mengurangi polusi udara yang ada.

Hal tersebut disebabkan karena tanaman dapat membantu dalam menyaring kualitas udara secara alami yang dapat menjadi solusi.

BACA JUGA:Sejarah Papua Merdeka Tidak Lepas dari Peran Belanda, Hingga Diteruskan KKB

Adapun tanaman pembersih udara diantaranya adalah bambu dan tanaman lidah mertua yang dapat ditanam di sekitar rumah.

Diusahakan tanam tanaman tersebut di area lain seperti tepi jalan, atau dekat bukan yang cukup besar.*

Kategori :