Resep Kue Lebaran Kekinian, Bikinnya Mudah dan Tidak Mahal

Selasa 04-04-2023,17:48 WIB
Reporter : Amris
Editor : Amris

5. Oles dengan bahan olesan. Adonan siap di gilas dan di cetak. Beri topping.

6. Panggang dalam oven yang sudah di panaskan, suhu sekitar 125° c hingga matang, kering dan kuning ke emasan. Angkat dan dinginkan. Masukkan dalam toples kedap udara. 

Keju bisa full edam semua atau jika versi ekonomis pake cheddar , setelah di parut keju di diamkan dulu, terbuka hingga agak kering ( taruh di loyang & simpan )

BACA JUGA:Maling Ternak Berkeliaran, Enam Ekor Kambing Warga Talang Buai Lenyap

3. Kue Kacang Almond 

Kue kacang almond merupakan kue yang cukup unik untuk disajikan saat lebaran. Namun, kamu bisa memberikan sentuhan kekinian pada kue ini dengan menambahkan taburan kinako yang gurih. Berikut bahan-bahan dan cara membuatnya:

Bahan-bahan:

250 gram tepung terigu, 200 gram mentega tawar, 50 gram gula halus dan 1 butir kuning telur. Terus 50 gram almond parut, 50 gram kacang tanah sangrai halus, 1/4 sendok teh vanili bubuk dan Taburan kinako secukupnya 

Cara membuat: 

- Kocok mentega dan gula halus hingga mengembang dan berwarna pucat.

- Masukkan kuning telur dan vanili bubuk sambil terus dikocok.

- Tambahkan tepung sedikit-sedikit sambil diaduk hingga adonan tercampur rata. 

- Tambahkan almond parut dan kacang tanah sangrai halus, aduk hingga rata.

- Diamkan adonan selama 30 menit di dalam lemari es. 

- Ambil sejumput adonan dan bentuk bulat kecil-kecil. 

Kategori :