Resep dan Cara Membuat Cabuk Rambak, Makanan Tradisional Nusantara yang Lezat

Resep dan Cara Membuat Cabuk Rambak, Makanan Tradisional Nusantara yang Lezat

Resep dan Cara Membuat Cabuk Rambak, Makanan Tradisional Nusantara yang Lezat--Sumber Foto : IndonesiaBuzz

• 1 sendok teh garam

• 1/2 sendok teh terasi, bakar

• 200 ml air matang

• 2 sendok makan minyak untuk menumis

BACA JUGA:Bak di Luar Negeri, Inilah Keindahan Alam Ranu Kumbolo yang Memukau

BACA JUGA:5 Gejala Tubuh Kekurangan Dopamin Sebuah Senyawa untuk Meningkatkan Suasana Hati

Cara Membuat:

1. Persiapan Rambak: 

o Goreng kerupuk kulit dalam minyak panas hingga mengembang dan renyah.

o Tiriskan dan sisihkan.

2. Membuat Sambal Cabuk: 

o Haluskan bawang putih, cabai merah besar, cabai rawit, kencur, dan terasi.

o Panaskan minyak dalam wajan, tumis bumbu halus hingga harum.

o Masukkan daun jeruk, tumis sebentar.

o Tambahkan kacang tanah halus, gula merah, dan garam. Aduk rata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: