Lebih Inklusi, Pinterest Kini Hadirkan Fitur yang Punya Sistem Pencarian Tipe Tubuh yang Beragam

Lebih Inklusi, Pinterest Kini Hadirkan Fitur yang Punya Sistem Pencarian Tipe Tubuh yang Beragam

Lebih Inklusi, Pinterest Kini Hadirkan Fitur yang Punya Sistem Pencarian Tipe Tubuh yang Beragam-Ilustrasi-Berbagai Sumber

"NAAFA yang telah bekerja selama lebih dari lima puluh tahun untuk melindungi hak-hak dan meningkatkan kualitas hidup orang-orang dengan tubuh lebih besar sadar bahwa ruang media sosial bisa menjadi hal yang sangat sulit bagi masyarakat luas,” kata Tigress Osborn, Ketua NAAFA. 

 “Troll tidak ada habisnya, terutama bagi perempuan bertubuh besar yang berani memakai apa pun selain pakaian hitam longgar. Namun, Pinterest selalu lebih aman dan ramah dibandingkan banyak ruang online lainnya,” lanjutnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: