Ternyata Hewan Jenis Ini Juga Berpuasa, Salah Satunya Bisa Berpuasa Hingga 7 Bulan
Ternyata Hewan Ini Juga Berpuasa, Salah Satunya Bisa Berpuasa Hingga 7 Bulan-Ilustrasi-Berbagai Sumber
RADARMUKOMUKO.COM – Puasa pada saat bulan Ramadhan merupakan salah satu kewajiban.
Selama bulan Ramadhan semua umat muslim yang telah memenuhi syarat wajib puasa maka di wajibkan menjalankan puasa selama satu bulan penuh.
Selain puasa Ramadhan, terdapat juga berbagai puasa sunnah yang dapat dilaksanakan dihari-hari lain selain Ramadhan.
Ternyata bukan hanya manusia yang menjalankan puasa, terdapat berbagai jenis hewan yang juga menjalankan puasa.
BACA JUGA:Calon Pelamar Tes PPPK dan CPNS 2024 Wajib Tahu, Ini Syarat Utama Agar Bisa Ikut
Bahkan terdapat hewan-hewan yang bisa berpuasa selama 7 bulan tanpa makan.
Apa saja itu? Berikut ini berbagai jenis hewan yang juga berpuasa.
Beruang Alaska dan Beruang Kutub
Hewan pertama yang berpuasa adalah beruang Alaska dan beruang kutub. Beruang Alaska maupun Beruang Kutub akan menghabiskan waktunya untuk hibernasi.
Selama hibernasi mereka tidak akan makan, minum bahkan tidak buang air kecil. Masa hibernasi beruang biasanya selama 2 bulan hingga 7 bulan.
Selama hibernasi tersebutlah mereka tidak akan makan maupun minum.
BACA JUGA:Alami Rasa Cemas yang Berlebihan? Kenali Gejala, Dampak, dan Cara Mengatasinya
Bagaimana mereka bertahan hidup? Beruang akan menurunkan suhu tubuh untuk membuat lemak dan protein terpecah sehingga menjadi sumber energi mereka.
Anjing Laut
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: