Vietnam Akan Bertemu Kembali dengan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret Mendatang

Vietnam Akan Bertemu Kembali dengan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret Mendatang

Vietnam Akan Bertemu Kembali dengan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret Mendatang-Istimewa-Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Pertandingan Vietnam dan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 menghasilkan yang memuaskan bagi Timnas Indonesia. Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Vietnam dengan skor unggul 1:0.

Usai kalah di Piala Asia 2023 ini Vietnam harus mengalami nasib yang tidak beruntung karena harus pulang dengan kekalahan dari Indonesia.

Kekalahan ini menjadikan Vietnam memiliki ambisi yang besar untuk membalaskan dendam dan mengalahkan Timnas Indonesia pada Maret mendatang.

Pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia akan bertemu kembali dengan Vietnam.

BACA JUGA:Lolos Babak 16 Besar di Piala Asia 2023, Kontrak Pelatih Timnas Shin Tae-yong Akan Diperpanjang Hingga 2027

Sebagai persiapan Vietnam akan menyusun t]permainan yang cukup matang agar dapat membungkam Indonesia.

Di kutip dari bola.net Vietnam menyiapkan Revans. Seperti yang di ungkap oleh Do Hung Dung yang mematangkan persiapan untuk pertandingan bulan Maret.

Bahkan ambisi yang paling tinggi di ungkap oleh Do Hung Dung adalah keberhasilannya untuk mengalahkan Indonesia adalah hal yang paling besar.

 “Sekarang saatnya kita menatap bulan Maret. Tidak ada yang lebih baik daripada jika Vietnam melunasi utangnya menghadapi Indonesia,” kata Do Hung Dung.

BACA JUGA:Pertama Dalam Sejarah, Timnas Indonesia Resmi Lolos ke Babak 16 di Piala Asia 2023, Ini Respon Shin Tae-yong

Sebagai antisipasi Vietnam harus menyiapkan tenaga yang ekstra karena telah mengetahui akan bermain dengan ribuan suporter yang fanatik dari tuan rumah Indonesia. 

Dalam menghadapi dan menyiapkan tersebut, Vietnam terus berusaha dan mengharapkan pertahanan serta kesatuan tim.

Sebagai informasi berikut ini jadwal lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Group F.

• Kamis, 21 Maret 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: