Resep Cireng Kriuk yang Enak dan Empuk, Dijamin Anti Gagal

Resep Cireng Kriuk yang Enak dan Empuk, Dijamin Anti Gagal

Resep Cireng Kriuk yang Enak dan Empuk, Dijamin Anti Gagal--

RADARMUKOMUKO.COMCireng merupakan salah satu jenis gorengan yang cukup digemari oleh orang-orang.

Gorengan yang satu ini merupakan jajan khas Bandung yang terbuat dari tepung kanji atau tepung aci.

Istilah penamaan Cireng sendiri pun cukup unik. Cireng berasal dari dua kata yang digabung menjadi satu kata.

Kata tersebut adalah ‘Aci’ dan ‘Goreng’, sehingga namanya pun menjadi Cireng yang berarti aci digoreng.

Selain bisa membelinya di warung gorengan, kamu juga dapat menbuat Cireng ini sendiri di rumah.

BACA JUGA:7 Langka Praktis Cara Merebus Telur Agar Mulus Tidak Pecah dan Gampang Dikupas

BACA JUGA:Tragedi Mangkuk Merah, Sejarah Kelam Etnis Tionghoa Pembunuhan dan Pengusiran oleh ABRI dan Suku Dayak

Untuk membuat Cireng sendiri, kamu harus benar-benar tahu resepnya dengan baik. Karena, apabila tidak digunakan dengan tepat, maka Cireng yang dibuat bakal keras dan alot.

Berikut adalah resep praktis dan enak serta anti gagal dari Cireng Kriuk yang telah kami rangkum dari berbagai sumber.

Bahan :

•  250 gram tepung tapioka

•  5 siung bawang putih

•  2 batang daun bawang

•  1 sdt kaldu ayam bubuk

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: