5 Tumbal Terhadap Manusia Yang Pernah Terjadi di Kehidupan Kuno, Sangat Menakutkan
5 Tumbal Terhadap Manusia Yang Pernah Terjadi di Kehidupan Kuno, Sangat Menakutkan-Ilustrasi-
Tumbal Manusia Suku Aztec
Suku Aztec adalah sebuah suku berasal dari daratan Amerika Tengah. Suku ini dikenal dengan berbagai ritual sesatnya yang super gila.
Salah satu ritualnya adalah mengorbankan manusia kepada matahari. Mereka percaya jika ingin menjaga matahari masih tetap bersinar mereka harus menumbalkan jantung manusia kepada matahari.
Karena itu, setiap tahunnya ratusan hingga ribuan orang akan ditumbalkan kepada matahati. Para tumbal ini akan dibawah ke atas piramida kemudian dadanya dirobek-robek untuk diambil jantungnya.
BACA JUGA:Bukan Sekedar Mempercantik Rumah, Ternyata Tanaman Hias Juga Bermanfaat Untuk Kesehatan Mental
BACA JUGA:Cobain Resep Salad Granola, Cocok Untuk Menyegarkan di Musim Panas dan Menjaga Kesehatan
Mengerikannya lagi, mereka yang dijadikan tumbal masih dalam keadaan hidup. Setelah jantungnya diambil mereka akan membuang si mayat utuk dijadikan makanan hewan atau menacapnya di atas pohon.
Tumbal The Thuggee
Ritual ini pernah terjadi di India, oleh sebuah kelompok sekte ke agamaan bernama The Thuggee yang dalam bahasa India berarti menipu.
Agama yang mereka anut ini menyembah Dewi Kali. Sebagai pengikut yang taat mereka mendedikasihkan hidupnya untuk melakukan perjalanan mengililingi India.
The Thuggee adalah sekte yang paling mengerikan karena rajin memburu manusia untuk disembahkan kepada Dewi Kali.
Uniknya mereka hanya membunuh dengan cara mencekik atau meracuninya saja. THE Thuggee diperkirakan telah membunuh lebih dari 1 juta orang.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: