Pedang Zulfikar Milik Rasulullah SAW, Keberadaannya Masih Misterius Namun Akan Dipegang Oleh Imam Mahdi?

Pedang Zulfikar Milik Rasulullah SAW, Keberadaannya Masih Misterius Namun Akan Dipegang Oleh Imam Mahdi?

Ilustrasi Pedang Zulfikar milik Rasulullah SAW--

RADARMUKOMUKO.COM - Pedang Zulfikar merupakan salah satu pedang dimiliki oleh Rasulullah SAW

Kabarnya, pedang Zulfikar menjadi senjata paling kuat milik Rasulullah SAW

Rasullah SAW kemudian mewariskan pedang ini kepada Ali Bin Thalib, dan digunakan dalam perang Uhud.

Merangkum dari berbagai sumber inilah fakta mengenao Pedang Zulfikar.

1. Asal-usul Pedang Zulfikar

Tidak ada yang tahu secara pasti asal-usul pedang Zulfikar milik Rasulullah SAW ini.

Dikutip dari buku Dua Puluh Lima Nabi banyak bermukjizat sejak Adam A.S hingga Nabi Muhammad SAW karya usman bin Affan Bin Abul As Bin Umayyah Bin Abdu Syams, kemungkinan Nabi Muhammad SAW mendapatkan pedang Zulfikar dari rampasan Perang Badar.

Beliau juga mendapatkan unta milik Abu Jahl dari hasil jarahan tersebut.

BACA JUGA:Kata Ustadz Adi Hidayat Konsep Keadilan dalam Islam, Adil Itu Tidak Harus Setara!

BACA JUGA:Begini Teknik dan Cara Wali Songo Menyebarkan Ajaran Islam Kepada Masyarakat, Dengan Damai dan Ini

Pedang Zulfikar ini dipilih olehnya karena sesuai dengan statusnya sebagai seorang Nabi. 

Menurut adat yang mengijinkannya memilih apapun yang disukainya dari barang rampasan perang sebeluk dibagikan.

Hadits lain mengatakan bahwa pedang Zulfikar ini merupakan pemberian dari malaikat Jibril AS kepada Nabi Muhammad SAW.

2. Bentuk Pedang Zulfikar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: