Resep Bawang Goreng Renyah Anti Gagal, Dijamin Gurih dan Kriuk

Resep Bawang Goreng Renyah Anti Gagal, Dijamin Gurih dan Kriuk

Resep Bawang Goreng Renyah Anti Gagal, Dijamin Gurih dan Kriuk--

Cara Membuat:

1. Kupas bawang dan cuci bersih, lalu iris tipis. Rendam bawang yang sudah diiris dengan air, garam, dan cuka selama kurang lebih 20 menit.

2. Larutkan sedikit kaldu jamur dan sejumput garam dengan sedikit air, tuang dan ratakan ke bawang yang ditiriskan.

3. Goreng bawang ke minyak panas dan api sedang hingga kekuningan (jangan sampai gosong).

4. Angkat dan tiriskan dengan tisu minyak, setelah dingin masukkan ke toples kedap udara.

Gimana? tertarik untuk mencoba membuat bawang goreng sendiri di rumah? Bawang goreng memang menjadi salah satu pelengkap makanan yang banyak disukai banyak orang karna rasanya yang gurih.

Selamat mencoba.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: