Pinjam KUR BRI Rp 50 Juta Hingga Rp 500 Juta, Bisa Dari Rumah ataupun Datang ke Bank, Begini Caranya

Pinjam KUR BRI Rp 50 Juta Hingga Rp 500 Juta, Bisa Dari Rumah ataupun Datang ke Bank, Begini Caranya

Pinjam KUR BRI Rp 50 Juta Hingga Rp 500 Juta, Bisa Dari Rumah ataupun Datang ke Bank, Begini Caranya--

RADARMUKOMUKO.COM - Ingin mengajukan pinjaman ke Bank Rakyat Indonesia (BRI), sekarang sangat mudah. Bisa memilih datang ke bank atau dengan cara ofline, juga bisa diajukan dari rumah atau online.

Terkhususnya lagi Kredit usaha Rakyat (KUR) yang merupakan program pemerintah yang disalurkan BRI. Caranya sangat meringankan bagi UMKM, karena BRI terus memberi pelayanan mudah bagi rakyat.

BRI sendiri mendapat kuota anggaran penyaluran KUR cukup besar, sehingga kesempatan masyarakat untuk memanfaatkannya sangat luas. 

BACA JUGA:Menteri BUMN Erick Thohir Hadiri Pesta Rakyat Simpedes BRI, 20.000 Orang Semarakkan Pesta UMKM

BACA JUGA:Cara Mudah Tarik Uang Tunai di ATM Bank BRI, BCA, BNI, Bank Mandiri Tanpa Kartu

Pengajuan pinjaman KUR bisa sesuai kebutuhan, seperti mulai dari Rp 10 juta, Rp 50 juta hingga Rp 500 juta. Jika semuanya lengkap, pasti akan dicairkan.

Mudahnya lagi, mengajukan pinjaman KUR BRI 2023, bisa online dan offline. 

Cara Mengajukan Pinjaman KUR BRI 2023 Secara Online

- Masuk ke laman kur.bri.co.id dan pilihlah ‘Ajukan Pinjaman’

- Jika belum memiliki akun, klik “Daftar” atau bisa langsung daftar dengan akun google

- Setelah itu, tunggu email verifikasi dari Bank BRI

- Kemudian jika akun sudah jadi, langsung login dengan memasukan alamat email dan kata sandi

- Saat anda sudah berhasil login, klik ‘Ajukan Pinjaman KUR’

- Setelah itu baca terlebih dahulu syarat dan ketentuannya kemudian tekan ‘Saya adalah nasabah BRI’

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: