Sering Tak Dianggap, Ternyata Santiet Kaya Akan Manfaat Bagi Kesehatan yang Belum Banyak Diketahui

Sering Tak Dianggap, Ternyata Santiet Kaya Akan Manfaat Bagi Kesehatan yang Belum Banyak Diketahui

Sering Tak Dianggap, Ternyata Santiet Kaya Akan Manfaat Bagi Kesehatan yang Belum Banyak Diketahui--

RADARMUKOMUKO.COM – Salah satu tumbuhan yang sering di anggap sepele karena tumbuh di semak belukar adalah tumbuhan santiet.

Tumbuhan yang tumbuh dengan cara merambat di tumbuhan lain ini berasal dari Amerika Selatan.

Di beberapa wilayah Santiet di sebut juga rambusa. Bagi orang pedesaan, buah Santiet di percaya sebagai salah satu makanan bagi ular.

BACA JUGA:Cara Gampang Download Video Yotube, TikTok, Instagram, Twitter Hingga Facebook

Tumbuhan Santiet memiliki buah yang memiliki cita rasa yang manis dan enak. Buahnya yang di lindungi dengan bulu-bulu seperti serabut membuat buah Santiet terjaga dari awal bunga hingga matang.

Sayangnya kini buah Santiet telah menjadi langka karena banyak belukar dan semak-semak yang hilang.

Meskipun tumbuh di semak-semak belukar, Santiet ternyata memiliki berbagai kandungan yang baik untuk kesehatan.

Berikut ini akan di di bahas manfaat-manfaat buah Santiet bagi kesehatan tubuh :

1. Mengobati Anemia

Manfaat buah santiet pertama adalah mampu untuk mengatasi dan mengobati anemia. Anemia merupakan penyakit akibat berlebihan sel darah putih.

2. Mengobati Penyakit Ginjal 

Manfaat kedua dari buah Santiet atau Rambusa ini dapat di jadikan sebagai obat untuk mengatasi sakit ginjal.

BACA JUGA:Pria Harus Tahu! Ini Karakter yang Jadi Incaran Banyak Wanita, Nomor 3 Paling di Cari

3. Mencegah Hipertensi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: