10 Objek Wisata Sumatera Barat Yang Paling Diincar Wisatawan Luar Daerah

10 Objek Wisata Sumatera Barat Yang Paling Diincar Wisatawan Luar Daerah

10 Objek Wisata Sumatera Barat Yang Paling Diincar Wisatawan Luar Daerah--

RADARMUKOMUKO.COMSumatera barat (Sumbar) merupakan negeri yang elok, memiliki puluhan bahkan ratusan objek wisata yang menarik.

Sudah sejak lama, Sumbar menjadi salah satu tujuan wisata para turis lokal hingga pelancong dari berbagai negara.

BACA JUGA:Inilah 2 Destinasi Wisata Ekstrem Paralayang di Sumatera Barat, Salah Satunya Terbaik di Asia Tenggara

Dari sekian banyak objek wisata, setidaknya ada, beberapa yang tengah popular, hingga tidak pernah sepi pengunjung.

Untu menyingkatkan cerita, pada konten ini dijelaskan 10 destinasi wisata tengah pupuler di Sumbar dilansir dari berbagai sumber: 

Pantai Padang 

Beralih ke Kota Padang, Pantai Padang menjadi destinasi wisata di Sumatera Barat yang wajib Anda kunjungi. Pantai nan rancak ini berada di pusat kota, tidak ada kendala untuk datang dan menikmati pemandangannya. Orang Padang menyebut Pantai Padang dengan sebutan TAPLAU (TAPI LAUIK).

Istana Pagaruyung 

Sumatera Barat sangat terkenal dengan masyarakatnya yang masih menjaga dan menjunjung tinggi nilai-nilai budayanya, adat bersandi syarak, syarak bersandi kitabullah. Salah satu peninggalan budaya masyarakat minangkabau adalah Istana Pagaruyung, atau Istano Basa. Yang letaknya di kecamatan Tanjung Emas, kota Batusangkar, kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Istana ini merupakan obyek wisata budaya yang terkenal di Sumatera Barat.

BACA JUGA:Diresmikan Presiden Soeharto, Ini Pesona Keindahan Bendungan Air Manjunto, Bendungan Terbesar di Bengkulu

Istana ini memiliki nilai sejarah yang sangat kental sekali, dibangun oleh keluarga kerajaan Pagaruyung di Batusangkar yang mempunyai ciri khas Minangkabau.

Di dalam istana terdapat barang-barang peninggalan kerajaan yang masih terpelihara dengan baik. Di sekitar istana ini kita dapat menikmati keindahan alam dengan udara yang sejuk. Terletak di Kecamatan Tanjung Emas Kabupaten Tanah Datar. 

Pantai Aie Manih si Malin Kundang

Siapa yang tidak kenal dengan legenda malin kundang. Legenda ini begitu dikenal masyarakat karena anak durhaka yang dikutuk menjadi batu. Nah, konon legenda tersebut terjadi di Padang Selatan, di Pantai Air manis atau pantai aia manih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: