Tahu Kediri Terkenal Hingga Mancanegara? Begini Kisahnya!
Tahu Kediri Terkenal Hingga Mancanegara? Begini Kisahnya!-Ilustrasi-berbagai sumber
Berbeda dengan tahu Lainnya, tahu Kediri atau orang orang Kediri menyebut nya dengan “tahu takwa’ Memiliki Tekstur yang lebih kenyal namun padat.
Selain itu tahu ini juga memiliki warna yang kuning yang didapatkan dari pewarna alami yaitu kunyit.
Berkat dari warga Tiongkok yang memproduksi tahu di Kediri sejak dulu inilah yang membuat tahu Kediri menjadi terkenal hingga sekarang.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: