Intip Yuk! Manfaat dari Jambu Air Bagi Kesehatan
Intip Yuk! Manfaat dari Jambu Air Bagi Kesehatan-ilustrasi- pexels
RADARMUKOMUKO.COM - Sama halnya seperti buah-buahan lainnya, jambu air juga memiliki sejumlah manfaat yang sangat baik untuk kesehatan.
Banyaknya kandungannya vitamin yang terkandung dalam buah jambu air memiliki sejuta manfaat bagi tubuh.
Selain mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan, buah jambu air juga memiliki rasa asam manis yang enak dan menyegarkan saat dikonsumsi.
Bahkan, buah jambu air mengandung banyak air sehingga cocok dikonsumsi sebelum atau sesudah berolahraga.
BACA JUGA:Kejari Mukomuko Usut Dua Kasus Tipikor di RSUD, Ini Faktanya
BACA JUGA:Dana Jamkesda Mukomuko Rp 2,5 Miliar, Predikat UHC Butuh Rp 9 Miliar
Melansir dari situs Heatline, jambu air ternyata bermanfaat untuk mengurangi stroke. Selain itu, jambu air juga mampu untuk menghindari penyakit berbahaya lainnya yaitu, peradangan, aterosklerosis, tekanan darah, serta kesehatan endotel.
Masin melansir dari Heatline, jambu air ternyata mampu untuk menyembuhkan otot yang kram.
Buah jambu air memiliki jumlah kalium dan air yang mampu meningkatkan kekuatan otot dan mengurangi kram otot yang sering disebabkan oleh rendahnya kadar kalium, natrium dan dehidrasi.
Dikutip dari situs lainnya, manfaat jambu air adalah mampu meningkatkan metabolisme dalam tubuh.
BACA JUGA:Zaitun, Berkah Buah Surga yang Kaya Manfaat
BACA JUGA:Apa yang Terjadi Jika Bumi Benar-benar Tidak Bulat
Hal ini termasuk dalam meningkatkan nafsu makan, serta membantu menjaga berat badan yang optimal.
Manfaat terakhir dari mengonsumsi buah jambu air adalah mampu untuk menjaga kesehatan kulit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: