Seleksi Jalur Masuk PTN 2023 Tak Ada Lagi Jalur SNMPTN-SBMPTN

Seleksi Jalur Masuk PTN 2023 Tak Ada Lagi Jalur SNMPTN-SBMPTN

Seleksi Jalur Masuk PTN 2023 Tak Ada Lagi Jalur SNMPTN-SBMPTN-ilustrasi-

Sementara, pada Jalur Mandiri PTN, juga memiliki aturan baru. Sejumlah aturan baru tersebut diantranya PTN wajib mengumumkan jumlah calon mahasiswa yang akan diterima di prodi/fakultas, metode penilaian calon mahasiswa, biaya atau metode penentuan besaran biaya bagi mahasiswa yang diterima dan kanal pengaduan pelanggaran seleksi.

Nadiem berharap dengan adanya aturan baru ini bisa mencitrakan jalur seleksi yang lebih teransparan, demokratis, dan menunjung tinggi keadilan sosial. Dikutip dari artikel detik.com

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: