6. Campurkan kembali suwiran ayam dengan sisa bumbu dalam wajan. Aduk rata dan masak sebentar hingga bumbu benar-benar meresap. 7. Sajikan Ayam Kesrut di atas piring, taburi dengan bawang goreng untuk menambah tekstur dan aroma. Selamat mencoba.* « 123