4. Setelah itu tumis bumbu halus hingga harum.
5. Tambahkan lada, daun jeruk dan lengkuas. Tumis hingga matang.
6. Tambahkan garam, dan penyedap rasa aduk hingga tercampur merata.
7. Kemudian masukan potongan daun bawang, irisan cabai rawit, tahu goreng dan juga ikan tongkol yang sudah di goreng.
8. Aduk hingga semua bumbu tercampur merata dan masak hingga bumbu meresap.
9. Terakhir tambahkan santan dan masak hingga mendidih.
10. Kotokan tongkol siap di sajikan.
Selamat mencoba.*