RADARMUKOMUKO.COM – Pada seleksi SNBT 2024 UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten membuka 3 program studi baru yang cukup menarik.
Jurusan-jurusan yang di sediakan oleh UIN Sultan Maulana Hasanuddin merupaka program studi yang memiliki prospek kerja yang luas.
Bagi kalian yang tertarik untuk mendaftar di UIN Sultan Maulana Hasanuddin pada seleksi SNBT 2024 wajib banget cek jurusan dan daya tampungnya di sini.
BACA JUGA:Digitalisasi Berbasis Ekosistem: Meningkatkan Daya Saing dan Adaptasi Pasar
BACA JUGA:Golkar Hampir Pasti 2 Kursi Dapil 3, Demokrat, PKS atau PPP Bakal Gigit Jari
Berikut ini jurusan dan daya tampung UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten pada seleksi SNBT 2024.
Program Studi Baru :
• Matematika : Kuota 14
• Kimia : Kuota 14
• Informatika : Kuota 28
Program Studi :
• Fisika
Kuota : 14
Peminat SNBT 2023 : 14
• Biologi