Ciri-ciri Kulit Wajah Kering dan Cara Mengatasinya dengan Tepat Agar Terlihat Lebih Sehat

Sabtu 03-02-2024,15:00 WIB
Reporter : Intan Saputri
Editor : Fitriani

4. Kasar dan bersisik

Kulit yang kasar biasanya akan lebih rentan terkena alergi tertentu, oleh karena itu tak heran jika wajah dengan tipe kulit kering bertekstur lebih kasar dan bersisik.

5. Make up mudah crack

Karena kondisi wajah yang kering dan kurang lembap maka membuat riasan atau make up yang digunakan akan mudah crack atau pecah-pecah.

Cara merawat dan mengatasi kulit kering:

1. Konsumsi air putih lebih banyak

Kulit kering pada kulit wajah salah satunya terjadi karena kurangnya asupan air yang masuk di dalam tubuh, selain untuk menjaga kesehatan, mengonsumsi air yang cukup dapat membantu menghidrasi serta menjaga kelembapan kulit.

2. Atur pola makan sehat

Kesehatan kulit dapat didapatkan dengan mengatur pola makan sehat, mengonsumsi buah-buahan dan sayur dapat membantu memelihara kulit agar lebih sehat dan ternutrisi.

BACA JUGA:5 Tips Ampuh Untuk Menambah Berat Badan Agar Lebih Ideal Tanpa Efek Samping

BACA JUGA:5 Jenis Olahraga yang Cocok Untuk Menambah Berat Badan, Cek Disini

3. Gunakan pelembab

Jika kamu memiliki tipe wajah dengan kulit kering makan disarankan untuk menggunakan pelembab, hal ini bertujuan agar melindungi kulit dari radikal bebas sehingga membuat kulit wajah tetap lembap dan lebih cerah.

Demikianlah ciri-ciri dan cara mengatasi kulit wajah kering, semoga membantu.*

 

Kategori :