• Antioksidan
• Antiinflamasi
BACA JUGA:Cocok Buat Diet, Inilah Beberapa Rekomendasi Olahraga yang Ampuh Membakar 600 Kalori, Apa Saja?
BACA JUGA:Jus Sehat yang Cocok Buat Diet, Ini Jus Pepaya yang Dapat Membersihkan Usus dari Lemak Jahat
Kandungan ini bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Berikut ini manfaat-manfaat dari sayur gambas bagi kesehatan tubuh.
Menjaga Kesehatan Tulang dan Gigi
Manfaat pertama dari sayur gambas adalah dapat menjaga kesehatan tulang. Hal ini karena gambas memiliki kandungan kalsium dan fosfor yang baik untuk tulang dan gigi.
Menjaga Kesehatan Jantung dan Otak
Kandungan omega 3 pada gambas juga bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung dan otak.
Mengatasi Peradangan
Gambas memiliki kandungan antiinflamasi yang dapat mengatasi dan mencegah peradangan.
Meningkatkan Sirkulasi Darah
Sayur gambas juga bermanfaat untuk meningkatkan sirkulasi darah sehingga peredaran darah dalam tubuh menjadi lancar.
Hal ini sangat bermanfaat untuk mencegah risiko terjadinya penyakit kronis pada tubuh.
Membantu Menurunkan Berat Badan