RADARMUKOMUKO.COM – Diketahui, BRI membuka limit pinjaman KUR sampai dengan Rp 40 juta, dengan tenor 3 tahun atau 36 Bulan, nasabah hanya perlu membayarkan Rp. 1.216.877 saja setiap bulannya dan apabila bank memberi tenor 60 bulan, cicilannya hanya sekitar Rp773.400.
Dan limit minimun yang harus diambil adalah Rp 1 Juta, dengan total waktu pelunasan selama 3 tahun nasabah hanya perlu membayar Rp. 30.000 setiap bulannya.
Pinjaman ini khusus bagi oara pengusaha muda, terutama yang debut di bidang UMKM melalui program untuk mendukung kemajuan dan perkembangan ekenomi nasional.
KUR merupakan suntikan dana untuk para pelaku UMKM yang disalurkan BRI sebagai pinjaman dengan suku bunga rendah yaitu 6% per tahun atau 0,2% perbulan.
Dipastikan KUR ini sangat membantu sebagai penambah modal untuk pera pengusaha yang sedang mengembangkan usaha, nominal pinjaman yang diajukan pun dapat beragam variasi dengan tenor maksimal 3 tahun.
BACA JUGA:Cicilan KUR BRI Rp 25.000.000 Rp 50.000.000 dan Rp 100.000.000 Terbaru, Syarat Pinjaman KTP
BACA JUGA:Cara Mengajukan dan Cicilan KUR Mandiri Rp 50.000.000 dan Rp 100 Juta, Mulai Dari 900-Ribuan
Untuk pinjaman KUR 40 juta, calon debitur bisa mengajukan tanpa jaminan. Jadi, yang dijadikan jaminan pinjaman hanya usaha yang akan dibiayai. Sebagai gambaran, berikut simulasi pinjaman KUR 40 juta dari Bank BRI:
- Tenor 60 bulan: Rp773.400.
- Tenor 48 bulan: Rp939.400.
- Tenor 36 bulan: Rp1.216.900.
- Tenor 24 bulan: Rp1.772.900.
- Tenor 18 bulan: Rp2.329.300.
- Tenor 12 bulan: Rp3.442.700.
Pengajuan dapat dilakukan jika nasabah memenuhi ketentuan dan syarat yang diberikan.