Konon domba-domba di Pulau Kisar memang merupakan domba yang di datangkan dari Israel langsung.
Oleh karena itu, bulu-bulu domba di Pulau Kisar hampir mirip seperti domba di Israel.
Dulunya domba di jadikan sebagai penyembahan yang di lakukan oleh masyarakat Desa Oirata Barat.
Upacara tersebut di lakukan sebagai rasa ucap syukur untuk sang pemberi hidup.
Pulau Kisar juga memiliki olahan minuman khas Maluku yaitu Sopi yang terbuat dari pohon Koli.
Pohon Koli menjadi tumbuhan yang tumbuh subur di kawasan Pulau Kisar. Perlu di ingat bahwa Minum Sopi hanya di saat ada acara adat atau penyambutan pejabat.*