2. Stabilkan posisi tangan
Cara kedua dapat dilakukan untuk menghasilkan foto yang bagus dengan kamera Hp Android adalah dengan menstabilkan posisi tangan saat memotret.
Apabila tanganmu bergetar atau goyang, maka hasil dari foto akan cenderung blur dan tidak jelas.
Namun, untuk menyelesaikan permasalahan ini biasanya orang orang akan menggunakan Tripod kamera.
BACA JUGA:Dari Zaman Kerajaaan, Ayam Taliwang Makanan Khas Sumbawa Ini Masih Jadi Menu Favorit
Tripod kamera Hp ini akan menjaga kestabilan Hp sehingga kamu dapat memotret gambar dengan maksimal tanpa getaran maupun goyangan sedikit pun.
3. Gunakan Hp Android dengan tepat
Tidak semua Hp Android tepat untuk memotret khususnya untuk Fotografi profesional.
Maka dari itu, kamu harus menggunakan ponsel Android yang bagus dengan fitur kamera yang mumpuni agar hasilnya juga maksimal.
Terdapat beberapa jenis ponsel Android yang dijual saat ini seperti Huawei P30 Pro, Samsung Galaxy Note 10.*