RADARMUKOMUKO.COM – Perkembangan media sosial saat ini sudah menjadi kebutuhan yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia sehari-hari.
Bahkan, hampir semua orang merasa sudah menyatu dengan media sosial mereka sehingga sangat sulit untuk memisahakannya.
Dalam bermedia sosial, Memposting hal hal yang disukai merupakan salah satu alasan mengapa menggunakan sosial media sangat penting.
Meski begitu, ternyata tidak semua orang suka dengan kebebasan yang ditawarkan oleh sosial media tersebut.
BACA JUGA:Punya Desain yang Mewah dan Baterai Super Awet, Inilah Samsung Galaxy X2 5G! Berapa Harganya?
Mereka biasanya cenderung misterius dan dianggap bahwa mereka jarang sekali update status di dunia maya.
Lalu, apa penyebab mereka tidak mau memposting kehidupan mereka di media sosial? Apakah ini ada kaitannya dengan kebahagiaan seseorang?
Berikut adalah sejumlah alasan mengapa orang jarang memposting kehidupan di media sosial.
1.Gaptek
Saat ini media sosial merupakan wadah untuk mengekspresikan diri juga mengunggah aktivitas serta melepas rasa bosan.
Namun sayang, tidak semua orang paham bagaimana cara menggunakan media sosial.
Inilah yang menjadi alasan mengapa orang jarang membuat status di media sosial pribadi mereka.
Meski mereka sudah memiliki akun media sosial, sebagian dari mereka masih belum paham terkait dengan pengoprasian dari media sosial tersebut.
BACA JUGA:Mata Air Terjenih di Garut Ditawar Aqua Rp 1 Milyar, Namun Ditolak Pemilik