Aceh memiliki pulau yang lokasinya menjadi paling ujung Indonesia, yaitu Pulau Benggal di ujung Barat serta Pulau Rondo ujung utara.
BACA JUGA:Presiden Soekarno Miliki 9 Istri dan 11 Anak, Berikut Nama dan Penjelasannya
5. Mahar Pernikahan termahal Kedua
Paras cantik para wanita Aceh juga membuat mereka memiliki mahar yang sangat mahal. Mahar di Aceh di hitung berdasarkan mayam emas. Dimana satu mayam emas sekitar 1 jutaan.
Sedangkan mahar wanita Aceh di mulai dengan rentang nilai 5 mayam emas hingga 50 mayam emas.
6. Memiliki Warisan Dunia Non Benda yang di Akui UNESCO
Fakta menarik selanjutnya adalah bahwa Aceh memiliki warisan dunia non benda yang telah di akui UNESCO. Bahkan tidak hanya satu melainkan dua warisan dunia non benda yaitu Hutan Hujan Tropis serta Taman Nasional gunung Leuser.
7. Wilayah dengan Pahlawan Wanita Terbanyak
Fakta menarik terakhir yang di miliki Aceh adalah menjadi wilayah dengan pahlawan wanita yang paling banyak di Indonesia. Tidak hanya itu saja, 2 pahlawan wanita yang berasal dari Aceh bahkan masuk dalam 7 World Women in The Lord. Serta terdapat juga yang masuk dalam daftar Women Warrior in South East Asia dan 10 Best Female Warrior at All Time.*