• Langkah 4
Masukkan sagu. Santan dan sagu dimasukkan bergantian sampai habis
• Langkah 5
Masukkan biang yg sudah mengembang (tandanya timbul gelembung2 di biang)
• Langkah 6
Saring adonan
• Langkah 7
Pukul adonan dengan tangan atau centong kayu selama kurang lebih 15 menit tujuannya supaya serat bagus
• Langkah 8
Diamkan adonan selama 3 jam hingga berbusa
• Langkah 9
Setelah 3 jam tuang adonan ke dalam loyang yang sudah dipanaskan sebelumnya (masukkan loyang kosong kedalam oven, nyalakan oven sampai loyang panas baru tuang adonan ke dalam loyang)
• Langkah 10
Panggang kue, biarkan oven sedikit terbuka selama 30 menit pertama, kemudian tutup rapat oven panggang sampai matang
• Langkah 11
Setelah matang keluarkan kue dari loyang. Dinginkan potong2