Pesan dan Makna Mimpi Yang Tidak Boleh Dianggap Remeh, Sering Disangka Hanya Bunga Tidur
pesan dan makna dari mimpi-Ilustrasi-
RADARMUKOMUKO.COM - Bagi sebagian orang mimpi hanyalah bunga tidur, kadang mimpi dipengaruhi oleh kondisi yang dihadapi seseorang sebelumnya.
Walau mimpi hanya fragmen acak dari alam bawah sadar, namun dalam banyak tradiri suku di Indonesia, mimpi memiliki pesan dan syarat maka yang tidak boleh dianggap remeh.
Salah satunya tradisi dan kebudayaan Jawa, mimpi memiliki makna yang lebih dalam. Ini dituliskan dalam kitab Primbon Jawa, warisan leluhur.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut arti dan makna mimpi dalam primbon jawa:
Mimpi Meninggal Lalu Hidup Kembali:
Meskipun terdengar menakutkan, mimpi ini justru membawa kabar gembira. Menurut Primbon, ini adalah pertanda bahwa apa yang selama ini Anda impikan dan cita-citakan akan segera menjadi kenyataan.
BACA JUGA:Bupati dan Seluruh Pejabat dan Pegawai Setdakab Mukomuko Harus Ngungsi, Ada Rehab
BACA JUGA:Muncul Lobang Besar di Sumbar Bikin Warga Was-Was, Begini Kondisi dan Penjelasan Lengkapnya
Mimpi Melawan Ular hingga Menang:
Ular sering dilambangkan sebagai musuh atau rintangan. Jika dalam mimpi Anda berhasil melawan dan mengalahkan ular, artinya Anda akan mampu menaklukkan lawan atau masalah dan mendapatkan keberuntungan.
Mimpi Mancing Ikan Besar:
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
