Jika datang ke sekitaran Sungai Mahakam, pengunjung pasti dapat melihat Pulau Kumalah yang terletak tepat di tengah sungai tersebut.
Pulau Kumala memang tidak berpenghuni meskipun sudah dijadikan sebagai objek wisata sejak tahun 2002.
BACA JUGA:Lahat Sumatera Selatan Menyimpan Sederet Tempat Wisata Yang Memukau, Cocok Buat Libur Keluarga
Tidak banyak yang ingin berkunjung ke Pulau Kumala tersebut karena merasa adanya gangguan makhluk halus penghuni pulau tersebut.
Sehingga, Pulau Kumala ini secara tidak langsung menjadi tempat terlarang untuk di kunjungi.
3. Alas Purwo, Banyuwangi
Alas Purwo merupakan kawasan hutan lindung yang menjadi habitat dari berbagai spesies satwa endemik di Pulau Jawa. Hutan yang memiliki luas 43.420 hektar ini terletak di Banyuwangi, Jawa Timur.
Menurut cerita yang beredar, tempat ini merupakan lokasi kerajaan jin yang terkenal dengan ilmu hitam. Masyarakat sekitar percaya bila seseorang mengunjungi Alas Purwo dengan niat yang melenceng maka tidak akan pernah menemui jalan pulang.*