Ini Sederet Air Terjun di Provinsi Lampung yang Kerap Dikunjungi Wisatawan

Kamis 08-06-2023,10:32 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Ibnu Rusdi

Berlokasi di Desa Batu Putu, Kec.Teluk Betung Utara, Bandar Lampung.

20. Air Terjun Tujuh Tingkat

Berlokasi di Desa Girimulyo, Pagelaran Utara, Kab. Pringsewu, Lampung.

BACA JUGA:Berikut 4 Rekomendasi Wisata Alam di Bengkulu, Cocok Bagi Yang Hobi Mendaki dan Mengisi Waktu Liburan

21. Air Terjun Anglo 

Terletak di Gunung Rejo, Padang Cermin, Pesawaran.

22. Air Terjun Minang Rua

Berlokasi di Sekitar Pantai Minang Rua tidak jauh dari Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan (Lamsel).

23. Air Terjun Batu Lapis

Berlokasi di Jalan Talang Ogan, Pulau Panggung, Kab. Tanggamus. Air Terjun Batu Lapis memiliki ketinggian 30 meter.

Itulah 23 Air Terjun yang ada di Provinsi Lampung tentunya memiliki keunikan masing-masing. Jadi tunggu apalagi, ayok segera nikmati waktu liburan dengan berkunjung ke air terjun yang menyejukkan hati. Sumber : radarlampung.com. *

Kategori :