Saat melakukan program diet, biasanya kamu akan melakukan berbagai jenis olahraga agar dapat menurunkan berat badan.
Namun, saat berat badan telah kembali normal biasanya keinginan untuk berolahraga perlahan akan memudar.
Padahal, dengan berolahraga dengan rutin dapat berperan aktif dalam mempertahankan berat badan.
BACA JUGA:4 Jenis Susu Ini Ternyata Dapat Membantu Menurunkan Berat Badan, Apa Saja?
Agar kamu tidak merasa malas dalam berolahraga meski sudah memiliki berat badan yang ideal, kamu dapat mengawalinya dengan lebih aktif melakukan aktivitas fisik
Selain itu, kamu juga dapat menyempatkan waktu untuk melakukan olahraga ringan. Sekedar jalan kaki dengan keliling kompleks selama 30 min itu sudah cukup.
3. Lakukan penimbangan seminggu sekali
Saya sudah berhasil mempertahankan berat badan ideal, ada baiknya kamu harus tetap waspada dan jangan lengah.
Kamu harus menyempatkan sedikit waktumu untuk menimbang kembali berat badan sekurang-kurangnya seminggu sekali.
Langkah tersebut dilakukan agar kamu dapat lebih mudah Mang evaluasi kaya hidup jika dalam satu waktu berat badan bertambah.*