Rekomendasi Perfum Aroma Vanila yang Bisa Membuatmu Wangi Seharian Selama Lebaran

Rabu 19-04-2023,12:00 WIB
Reporter : Team Radar Mukomuko
Editor : Team Radar Mukomuko

RADARMUKOMUKO.COM - Disaat Lebaran tiba, kita pasti akan bertemu banyak sekali orang. Tak hanya itu, selama lebaran juga kita pasti akan sering melakukan aktivitas meski berada di dalam ruangan.

Dengan banyaknya kegiatan saat lebaran ini, membuat tubuh menjadi berkeringat dan kemungkinan akan berisiko mengalami bau badan tak sedap.

Tentu hal ini akan membuat siapa saja yang berada di dekat kita menjadi tidak nyaman dan membuat tingkat percaya diri kita saat lebaran menurun.

BACA JUGA:Menjelang Lebaran Bansos BLT-DD Cair Rp 900.000, Turuti Pesan Kades

Untuk, mengetahui hal tersebut, diperlukan parfum yang dapat menyamarkan bau badan dan dapat memberikan aroma wangi seharian tanpa harus menggunakan parfum lagi.

Nah, berikut kami sajikan beberapa rekomendasi parfum aroma vanila yang bisa membuat mu wangi seharian selama lebaran.

1. Evangeline Black Vanilla Eau de Parfum

Parfum Evalngeline ini sangat direkomendasikan buat kamu yang ingin terlihat wangi berbeda seharian.

Karena, parfum ini memberikan aroma manis dari Top Notes Vanilla, Coconut, dan Citrus yang membuatmu wangi lembut dan elegan.

Harga Parfum ini cukup terjangkau yaitu hanya Rp. 38.000

BACA JUGA:Keluarga Bupati Mukomuko Polisikan Pemilik Akun Facebook Ini, Diduga Melakukan Ujaran Kebencian

2. Love in Chocolate Eau De Parfum

Jika kamu menyukai nuansa wewangian cokalt, maka parfum ini sangat cocok untukmu. Seperti namanya, parfum ini memiliki aroma dominan coklat dan sedikit rumah vanila.

Parfum ini juga sangat ringan dan dapat menyegarkan tubuh apabila dipakai sehari hari. Parfum ini juga dapat bertahan 638 jam sehingga kamu tidak perlu sering-sering untuk re-apply.

Untum harganya sendiri Parfum ini dapat kamu beli mulai dari Rp. 45.000

Kategori :

Terpopuler