Masih Belum Daftar CPNS, Berikut Formasi, Syarat dan Tata Cara Daftar CPNS 2024

Masih Belum Daftar CPNS, Berikut Formasi, Syarat dan Tata Cara Daftar CPNS 2024

Masih Belum Daftar CPNS, Berikut Formasi, Syarat dan Tata Cara Daftar CPNS 2024--Sumber Foto : fahum.umsu.ac.id

3. Tidak pernah dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap

4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, anggota TNI/POLRI, atau pegawai swasta

5. Tidak berkedudukan sebagai CPNS atau PNS

6. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI

7. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar

BACA JUGA:Tes CPNS 2024 Segera Diumumkan, Ini Syarat dan Cara Mendaftar Anti Gagal

BACA JUGA:Minat jadi ASN di Instansi Pemerintah? Ini Formasi Lengkap Seleksi CPNS 2024, Berikut Penempatannya

Persyaratan Khusus:

1. Kualifikasi pendidikan sesuai dengan formasi yang dilamar

2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 pada skala 4.00

3. Akreditasi program studi minimal B/Baik Sekali/Unggul

4. Usia pelamar disesuaikan dengan kebutuhan jabatan

Dokumen yang Dibutuhkan:

1. Kartu Tanda Penduduk (KTP)

2. Ijazah dan transkrip nilai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: